Tag: PEDA KTNA
AMLAPURA, NusaBali - Kontingen Karangasem meraih gelar juara di nomor lomba temu karya PEDA KTNA XXVII Tahun 2024, di Pura Samuan Tiga, Desa Bedulu, Kecamatan Blahbatuh, Gianyar, 13 - 17 Mei. Karangasem juga meraih juara III lomba stand diikuti kelompok tani.
AMLAPURA, NusaBali - Bupati Karangasem I Gede Dana melepas kontingen Peda (Pekan Daerah) KTNA (Kontak Tani Nelayan Andalan) XXVII Karangasem Tahun 2024. Mereka akan mengikuti acara tersebut di Pura Samuan Tiga, Desa Bedulu, Kecamatan Blahbatuh, Gianyar, 13 - 17 Mei.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
-
Denpasar 21 Dec 2024 Denfest Ke–17 Libatkan Ratusan UMKM
-
-
-
Denpasar 20 Dec 2024 Disperindag Denpasar Gelar Pasar Murah
-
Badung 20 Dec 2024 Terjangan Sampah Kiriman Semakin Parah
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.